Ad 468 X 60

Senin, 22 April 2013

Puisi untuk Istriku

Di tepian ujung hatiku 
Kini aku lihat engkau berbeda  
Ada selaksa kerinduan aku menatap dirimu
Kerinduan akan potretmu yang lampau
Yang di penuhi dengan asa dan banggaku 



BAGIKAN KE   

  • Facebook
  • Twitter
  • Myspace
  • Google Buzz
  • Reddit
  • Stumnleupon
  • Delicious
  • Digg
  • Technorati
Hak Cipta:© Copyright 2014 - Puisi Terbaik Islami
Puisi Islami Terbaik pembangun jiwa , penggugah hati . Puisi Pilihan yang bisa menjadikan Anda untuk terpacu mengamalkan kebaikan Read More →

1 comments:

Jumat, 05 April 2013

Hikmah (bag.3)

Kembali , sejenak jagad raya terang benderang ketika kilat berkelebat dalam kegelapan yang pekat . Dan ketika itu pula tanpa disengaja Ratih melihat ada sosok tinggi besar yang mendekati dirinya dalam jarak lima langkah kedepan . Sosok itu sejenak kembali tak terlihat dan ketika kilat menerangi jagad raya kembali , barulah Ratih sadar sosok itu tinggal satu langkah lagi di hadapannya . Ratih terkesiap kaget karena ia sangat mengenal betul sosok itu ...

Pak Ja’far ,..!! “ Suaranya seolah bergetar   . 

 

BAGIKAN KE   

  • Facebook
  • Twitter
  • Myspace
  • Google Buzz
  • Reddit
  • Stumnleupon
  • Delicious
  • Digg
  • Technorati
Hak Cipta:© Copyright 2014 - Puisi Terbaik Islami
Puisi Islami Terbaik pembangun jiwa , penggugah hati . Puisi Pilihan yang bisa menjadikan Anda untuk terpacu mengamalkan kebaikan Read More →

0 comments:

Puisi Shalat 2

Puisi Islami Shalat
Kenalkah Anda dengan Shalat?
Sungguh , Ia adalah cermin seorang mukmin
Pembeda dari para pengingkar
Pemisah antara cahaya dan kegelapan

Tahukah Anda apa itu Shalat?
Ketahuilah , Tatkala engkau berlumuran dosa
Maka Ia adalah pembersihnya
Yang menjadikan engkau kembali putih 

BAGIKAN KE   

  • Facebook
  • Twitter
  • Myspace
  • Google Buzz
  • Reddit
  • Stumnleupon
  • Delicious
  • Digg
  • Technorati
Hak Cipta:© Copyright 2014 - Puisi Terbaik Islami
Puisi Islami Terbaik pembangun jiwa , penggugah hati . Puisi Pilihan yang bisa menjadikan Anda untuk terpacu mengamalkan kebaikan Read More →

4 comments: