Sabtu, 25 Agustus 2012
Pagi Yang Cerah
Hari ini pagi yang cerah
Keindahannya semoga untuk diriku
Ku sapa dengan senyum merindu
Ku belai dengan sejuta asa ...
Ku tatap diiringi air mata ...
Hari ini pagi yang segar
Disana ada yang menunggu
Dia adalah pahalaku ...
Disana ada yang memusuhiku
Dia adalah maksiatku
Selanjutnya »
Labels:
Ibroh
Jumat, 27 Juli 2012
Taubatku
Ya Rabb ..... Ya Rahman Ya Rahiim ..
Aku yang di lumuri dosa saat ini
Kini bersimpuh di hadapan-Mu
Menatap lantai aibku sendiri
Menyungkurkan akan kesombonganku
Cerminan akan kelalaian dan kebodohan-ku
Selanjutnya »
Labels:
Do'a
Senin, 09 Juli 2012
Indahnya bersyukur
Syukur adalah keindahan
Ketika yang kulihat di dunia ini
Kotor yang dibalut ketamakan
Syukur adalah ketenangan
Ketika resahnya hati ...
Seolah memecahkan kedamaian
Selanjutnya »
Labels:
Aqidah
Rabu, 27 Juni 2012
Sabar

Sabar adalah penerang
Sabar adalah kemenangan
Sabar adalah pelembut hati
Seolah ia tak memiliki batasan
Segala pujian bagi orang yang sabar
Segala keutamaan bagi si pemilik sabar
Sungguh teramat mulianya Ia
Selanjutnya »
Labels:
Akhlaq
Langganan:
Postingan (Atom)